Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya

Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya - Hallo sahabat Rahasia Dapur Kita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Es Krim, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya
link : Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya

Baca juga


loading...

Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya


 https://rahasia-dapurkita.blogspot.com/2017/12/beginilah-resep-cara-membuat-es-krim.html

Assalamu'alikum..
Keingetan dulu, saat ikut lomba cipta menu pangan lokal non beras, es krim ubi ini salah satu olahan menunya.. Cuma dulu menggunakan bahan yg sederhana saja. Sekarang buat es krimnya menggunakan whip cream agar terasa lebih creamy.. Ubi ungu ini jg khasiatnya bagus ya, apalagi bagi anak2 balita karena mengandung karbohidrat kompleks serta tinggi akan serat..😊
Btw, resep ini saya mba Wardat El Ouyun.

Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya

Bahan:
* 500 gram ubi ungu, kukus, kupas kulitnya, kemudian haluskan
* 200 ml susu putih UHT
* 200 ml santan kental
* 300 gram whip cream dg 600 ml air es
* 8 sdm gula pasir/sesuaikan selera tingkat kemanisannya
* 1/2 sdt garam
* Vanili powder (optional)

Cara Membuat:
1. Rebus santan bersama dg susu, gula pasir, garam dan vanili sampai mendidih, kemudian masukan ubi yg telah dihaluskan. Aduk dan masak sebentar, matikan api.

2. Saring campuran ubi yg telah dimasak tadi dg saringan kawat agar hasilnya lebih halus. Kemudian dinginkan dalam freezer.

3. Sambil menunggu dingin, kocok whip cream dg air es menggunakan mixer kecepatan tinggi sampai kaku, matikan mixer. Masukkan campuran ubi ungu td dan aduk rata (sy mengaduknya menggunakan mixer kecepatan rendah).

4. Letakkan pada wadah tertutup, saya membuatnya menjadi 2 bagian, bagian pertama sy biarkan ungu, bagian kedua saya beri pasta coklat.

5. Simpan dalam freezer, jika ingin lebih lembut lagi saat es krim setengah beku, ambil, kemudian mixer lagi sebentar baru simpan lagi dalam freezer sampai beku sekitar 5-6 jam. Sajikan..


Demikianlah Artikel Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya

Sekianlah artikel Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Beginilah Resep Cara Membuat Es Krim Ubi Ungu yang Nikmat dan Pas Rasanya dengan alamat link https://rahasia-dapurkita.blogspot.com/2017/12/beginilah-resep-cara-membuat-es-krim_67.html
loading...