Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer

Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer - Hallo sahabat Rahasia Dapur Kita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Cemilan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer
link : Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer

Baca juga


loading...

Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer


  https://rahasia-dapurkita.blogspot.com/2017/11/resep-cara-membuat-rondho-royal-aka.html

Selain bikinin bubur mutiara buat Cemilan kemarin, aku bikin peyeum ball juga. Aku bikin ini karena penasaran aja sih, seumur2 belum pernah makan peyeum digoreng dan sekalinya buat langsung larissss bangettt ☺️☺️ Adanya aku isi coklat dan plain tanpa isi. Yg ada isi coklat enakk bangettt 😍😍 Aku dan mami juga makan, jdnya langsung abis deh semuanya ☺️ Seneng banget kalo mbak2 pada sukaa dan mreka jd ngurangin jajan gorengan yg lewat di komplek rumah. Mami aku stock syrup banyak bangett, trus aku jg uda bikinin di plastik2 supaya pada ga jajan es syrup yg gatau pake apaan bs begitu bngt warnanya dan ada rasa pahit2nya. Bntr lg mbak pulang 😩😩 Ga bisa masak ini itu lg deh buat dicoba mereka 😔😔 jadi mellow...

Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer

Bahan:
* 400gr tape singkong/peyeum
* 2 sdm susu bubuk
Minyak goreng secukupnya
* Pelapis Kering 1: Tepung terigu secukupnya
* Pelapis Kering 2: Tepung Panir Kasar
* Pelapis Basah
100 gr tepung terigu serbaguna
* 1 sdm gula bubuk
1/2 sdt garam
1/2 * sdt baking powder
1/2 sdt vanili bubuk
* Air secukupnya
* hasil 25 biji

Bahan Isian: Ceres dan keju parut
Topping: Susu kental manis putih/coklat, gula donat, madu, keju parut, saus coklat, ceres, sesuai selera
.

Cara Membuat:
1. Campur seluruh bahan pelapis basah, aduk hingga menjadi adonan yg kental. Sisihkan dan diamkan selama 5 menit

3. Potong tape sesuai selera,buang sumbunya, lumatkan dan campur dengan susu bubu

4. Bulatkan adonan tape, berikan isi sesuai selera. Tanpa isi juga enak kok

5. Versi Original: Gulingkan bola tape ke pelapis kering 1, masukan ke adonan basah, tiriskan, lngsng goreng di minyak panas secara deepfried. Goreng hingga kecoklatan, angkat dan tiriskan

6. Versi Crispy: Gulingkan bola tape ke pelapis kering 1, masukan ke adonan basah, tiriskan, gulingkan ke pelapis kering 2. Diamkan 10 menit dalam kulkas supaya tepung menempel, goreng di minyak panas secara deepfried. Goreng hingga kuning keemasan, angkat dan tiriskan

7. Tata di piring, beri topping sesuai selera. Sajikan hangat. Selamat mencoba



Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer

Sekianlah artikel Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Cara Membuat Rondho Royal aka Bola Tape Goreng Alias Peyeum Ball yang Kejunya Melumer dengan alamat link https://rahasia-dapurkita.blogspot.com/2017/11/resep-cara-membuat-rondho-royal-aka_17.html
loading...